You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Basuki Masih Miliki 4 Pekerjaan Rumah
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Kinerja Birokrasi Pemprov DKI Meningkat

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat menilai, selama satu tahun kepemimpinan Gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama, kinerja birokrasi Pemprov DKI terus meningkat. Basuki diketahui dilantik sebagai gubernur pada 19 November 2014 di Istana Negara.

Selama ini pemerintahan kita berjalan baik

Menurut Djarot, selama satu tahun memimpin ibukota, Basuki masih menghadapi empat persoalan klasik yang menjadi pekerjaan rumah (PR). Keempat persoalan itu adalah  banjir, macet, sampah dan pemukiman kumuh.

"Selama ini pemerintahan kita berjalan baik. Enak juga gitu loh dan kita menikmati," kata Djarot, Rabu (18/11).

Djarot Berencana Pasang Jaring Sampah di Depok

Dikatakan Djarot, ke depan Pemprov DKI tetap berupaya keras untuk mengatasi persoalan banjir, macet, sampah dan pemukiman kumuh.

"Sekarang ini kita tengah berupaya atasi banjir,macet, sampah dan pemukiman kumuh," tandas Djarot.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1705 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik